News

Jelang Nataru, PLN Pastikan Kesiapan Infrastruktur dan Layanan Kelistrikan Andal

MI, Jakarta – Menjelang perayaan hari besar Natal 2024 dan pergantian tahun ke 2025, PT PLN (Persero) memastikan kesiapan layanan kelistrikan secara menyeluruh. Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo membeberkan persiapannya dalam konferensi pers bersama Staf Khusus Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Arya Sinulingga dan Direktur Utama PT Pertamina (Persero), Aloysius Simon Mantiri yang digelar […]

Jelang Nataru, PLN Pastikan Kesiapan Infrastruktur dan Layanan Kelistrikan Andal Read More »

PLN Sukses Jaga Stabilitas Listrik Saat KPU Gelar Rekapitulasi Suara Pilkada Serentak 2024 di Riau

MI, Pekanbaru – PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Riau dan Kepulauan Riau memastikan stabilitas pasokan listrik selama proses rekapitulasi suara Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 yang diselenggarakan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Riau di Hotel Grand Elite, Kota Pekanbaru, Jumat (6/12). PLN telah mengerahkan tim siaga serta peralatan pendukung guna memastikan kelancaran dan keandalan

PLN Sukses Jaga Stabilitas Listrik Saat KPU Gelar Rekapitulasi Suara Pilkada Serentak 2024 di Riau Read More »

Kemkomdigi: Judi Online Jadi Masalah Serius di Indonesia

MI, Jakarta – Direktur Informasi dan Komunikasi Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemkomdigi), Bambang Dwi Anggono melalui Ketua Tim Informasi dan Komunikasi Pembangunan Manusia dan Kebudayaan, Hastuti Wulanningrum mengatakan perjudian telah berkembang menjadi masalah serius di Indonesia. Hastuti Wulanningrum menyebutkan, berdasarkan data Pusat Pelaporan dan Analisa Transaksi Keuangan (PPATK) Indonesia tercatat sebagai

Kemkomdigi: Judi Online Jadi Masalah Serius di Indonesia Read More »

Tiga Kabupaten/Kota di Provinsi Riau Terima Penghargaan IGA Tahun 2024

MI, Pekanbaru – Setiap tahunnya Kementerian Dalam Negeri memberikan penghargaan Innovative Government Award (IGA) kepada pemerintah daerah. Penghargaan tersebut diberikan dalam rangka mengapresiasi pemerintah daerah yang melakukan inovasi dalam menjalankan tugas dan fungsinya sebagai penyelenggara negara guna meningkatkan pelayanan publik serta memperbaiki kualitas tata kelola pemerintahan di daerah. Penghargaan IGA Tahun 2024 diberikan oleh Kementerian Dalam

Tiga Kabupaten/Kota di Provinsi Riau Terima Penghargaan IGA Tahun 2024 Read More »

Empat Guru Besar UIN Suska Riau Resmi Dikukuhkan

MI, Pekanbaru – Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim (UIN Suska) Riau terus berbenah untuk menjadi kampus yang semakin maju dan berdaya saing. Kali ini, kampus madani ini kembali akan menambah dan mengukuhkan empat guru besar.  Adapun pengukuhan empat guru besar tersebut tertuang dalam surat keputusan, pertama, Keputusan Menteri Agama Republik Indonesia Nomor 119370/B.II/3/2023 tentang

Empat Guru Besar UIN Suska Riau Resmi Dikukuhkan Read More »

Pengaruh Gaya Hidup Modern terhadap Daya Tarik Pasar Tradisional di Kota Padang

Mutiara-Indonesia.com – Pasar tradisional di Indonesia, termasuk di Kota Padang, telah lama menjadi pusat kegiatan ekonomi masyarakat. Namun, beberapa tahun terakhir, pasar tradisional menghadapi tantangan besar dari meningkatnya minat masyarakat terhadap gaya hidup modern, termasuk berkunjung ke kafe atau pusat perbelanjaan yang lebih modern.  Hal ini menciptakan ketimpangan ekonomi antara sektor informal, seperti pasar tradisional,

Pengaruh Gaya Hidup Modern terhadap Daya Tarik Pasar Tradisional di Kota Padang Read More »

MEDIA SOSIAL SEBAGAI SOLUSI PELUAS PEMASARAN PRODUKSI DAN JASA

Salsabila Purnamasari Mahasiswa Universitas Islam Negri Imam Bonjol Padang MUTIARA INDONESIA.COM – Padang – Dalam era moderen saat ini perkembangan teknologi menghantarkan manusia dalam era yang lebih canggih dan instan. Terciptanya aplikasi media sosial mempunyai dampak yang sangat mempengaruhi kehidupan manusia, bukan hanya sebagai bentuk komunikasi namun juga sebagai mediator yang sangat efesien dalam mempromosikan

MEDIA SOSIAL SEBAGAI SOLUSI PELUAS PEMASARAN PRODUKSI DAN JASA Read More »

DAMPAK KEBIJAKAN FISKAL TERHADAP INDUSTRI KEUANGAN SYARIAH

Salsabila Purnamasari Mahasiswa Universitas Islam Negri Imam Bonjol Padang MUTIARA INDONESIA.COM – PADANG – Kebijakan fiskal, yang meliputi pengeluaran pemerintah dan penerimaan pajak, memiliki peran krusial dalam menggerakkan roda perekonomian. Kebijakan ini tidak hanya berdampak pada sektor riil, namun juga pada sektor keuangan, termasuk industri keuangan syariah. Artikel ini akan membahas secara mendalam mengenai dampak

DAMPAK KEBIJAKAN FISKAL TERHADAP INDUSTRI KEUANGAN SYARIAH Read More »

Peran Hukum Ekonomi Syariah dalam Mendorong Kewirausahaan di Negara Muslim

MUTIARA INDONESIA.COM – Padang – Pendahuluan Kewirausahaan telah menjadi salah satu pilar penting dalam pembangunan ekonomi suatu negara, termasuk negara-negara dengan mayoritas penduduk muslim. Islam sebagai agama mayoritas di negara-negara tersebut, memiliki sistem ekonomi sendiri yang dikenal sebagai Ekonomi Syariah. Sistem ini memiliki prinsip – prinsip yang unik dan berbeda dengan sistem ekonomi konvensional dan

Peran Hukum Ekonomi Syariah dalam Mendorong Kewirausahaan di Negara Muslim Read More »

Inovasi dan Teknologi dalam Mendorong Pertumbuhan Ekonomi Indonesia

ARTIKEL KARYA : Resa Permata Sari Mahasiswi: Fakultas Hukum Ekonomi Syariah. Universitas Islam Negeri Imam Bonjol Padang MUTIARA – INDONESIA.COM – Padang – Indonesia, sebagai negara dengan populasi terbesar keempat di dunia dan kekayaan sumber daya alam yang melimpah, memiliki potensi besar untuk pertumbuhan ekonomi. Namun, untuk mencapai pertumbuhan yang berkelanjutan dan inklusif, inovasi dan

Inovasi dan Teknologi dalam Mendorong Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Read More »

"Selamat Datang di MUTIARA INDONESIA , Berita akurat fakta dan terdepan"

Scroll to Top