PLN Sukses Amankan Pasokan Listrik Selama Pelantikan Anggota DPRD Provinsi Riau dan DPRD Kota Pekanbaru
MI, Pekanbaru – PLN Unit Induk Distribusi (UID) Riau dan Kepulauan Riau memastikan kesiapan listrik yang andal untuk mendukung pelantikan anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Riau dan DPRD Kota Pekanbaru pada Jumat (6/9) di Pekanbaru. 65 anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Riau dan 50 anggota DPRD Kota Pekanbaru resmi dilantik. General Manager […]